Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

POS dan Juknis Survey Lingkungan Belajar PAUD

POS dan Juknis Survey Lingkungan Belajar PAUD | Survey Lingkungan Belajar PAUD (Sulingjar PAUD) akan dilaksanakan pada 25 September s.d 22 Oktober 2023.

Survei Lingkungan Belajar Pendidikan Anak Usia Dini adalah salah satu bentuk evaluasi sistem pendidikan dari Kementerian pada jenjang pendidikan anak usia dini yang akan mengukur kualitas proses pembelajaran dan proses pengelolaan yang menunjang pembelajaran pada satuan PAUD berbasis komputer secara daring.

POS dan Juknis Survey Lingkungan Belajar PAUD | Survey Lingkungan Belajar PAUD (Sulingjar PAUD) akan dilaksanakan pada 25 September s.d 22 Oktober 2023.  Survei Lingkungan Belajar Pendidikan Anak Usia Dini adalah salah satu bentuk evaluasi sistem pendidikan dari Kementerian pada jenjang pendidikan anak usia dini yang akan mengukur kualitas proses pembelajaran dan proses pengelolaan yang menunjang pembelajaran pada satuan PAUD berbasis komputer secara daring.


Apa saja persiapan dan yang harus dilakukan satuan PAUD agar siap dalam mengikuti Sulingjar PAUD ini ?

Peserta Survey Lingkungan Belajar PAUD

Peserta sulingjar adalah Paud yang terdaftar dalam Dapodik dan memiliki Nomor Pokok Sekolah Nasional (NPSN)
terdiri dari :
  • Kepala sekolah yang terdaftar dalam dapodik
  • Pendidik yang terdaftar dalam dapodik
  • tenaga kependidikan yang terdaftar dalam dapodik

Waktu Pelaksanaan Survey Lingkungan Belajar PAUD 

Survey Lingkungan Belajar  PAUD dilaksanakan dalam jangka waktu mulai tanggal 25 September 2023 sampai dengan 22 Oklober 2023.

Prosedur Pelaksanaan Survey Lingkungan Belajar

Prosedur Pengisian Survei Lingkungan Belajar PAUD untuk kepala satuan dan pendidik PAUD: 
  1. Operator mencetak kartu login melalui laman https://dashboardslb. kemdikbud. go' id; 
  2. melakukan login dan mengisi instrumen Sulingiar di laman https:// surveilingkunganbelajar.kemdikbud.go.id/
  3. login dapat menggunakan piranti komputer, laptop atau gawai (HP/tablet yang terkoneksi dengan jaringan internet); dan 
  4. memastikan semua pertanyaan telah dijawab

Pengolahan Hasil Survey Lingkungan Belajar PAUD 

  1. Verifikasi dan validasi hasil pengumpulan data dilakukan oleh operator di satuan PAUD, pelaksana tingkat kabupaten/kota, dan pelaksana tingkat provinsi. 
  2. Penskoran data hasil Sulingjar PAUD dilakukan oleh Pusat yang membidangi fungsi asesmen pendidikan Kementerian. 
  3. Analisis data hasil Sulingjar PAUD oleh Badan Standar Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan. 
  4. Penyusunan laporan hasil Sulingjar PAUD berdasarkan hasil analisis. 

Pelaporan Hasil Sulingjar PAUD 

Pelaporan hasul Survey lingkungan Belajar PAUD :
  1. Informasi yang dihasilkan dari Survei Lingkungan Belajar PAUD merupakan profil kualitas proses pembelajaran dan pengelolaan satuan PAUD. 
  2. Profil hasil Sulingjar PAUD merupakan sebagian bahan untuk penyusunan evaluasi sistem pendidikan pada tingkat satuan PAUD dan/atau daerah (provinsi/ kabupaten / kota).
Selengkapnya download POS dan Juknis Survey Lingkungan Belajar PAUD tahun 2023 dibawah ini :


Demikian POS dan Juknis Survey LIngkungan Belajar PAUD semoga bermanfaat.
ADH
ADH "Hebatnya seorang guru karena mendidik, dan rekreasi paling indah adalah mengajar" (KH Maimoen Zubair)

Posting Komentar untuk "POS dan Juknis Survey Lingkungan Belajar PAUD "

Guru Sumedang (GS) adalah praktisi Pendidikan yang berkomitmen untuk kemajuan dunia pendidikan. Artikel,Video dan atau Gambar di situs www.gurusumedang.com kadang bersumber dari media lainnya,GS akan berupaya menuliskan sumbernya, dan HAK CIPTA sepenuhnya dipegang media tersebut.