Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Langkah Jitu Pengajuan Canva for Education Disetujui

Langkah Jitu Pengajuan Canva for Education DisetujuiAbad 21 adalah era dimana semua sendi kehidupan terkoneksi satu sama lain, digitalisasi berbagai bidang menggeser manusia dari aktifitas offline menjadi online. 

Demikian juga dalam dunia pendidikan era industri 4.0 dan Masyarakat 5.0 saat ini mempengaruhi kehidupan proses belajar dan mengajar.

Pengalaman Pandemi yang melanda dunia pada awal tahun 2020 telah menyadarkan kita semua, terutama para pendidik bahwa manusia semakin tergantung kepada komunikasi secara daring.

Sehingga dibutuhkan kecakapan literasi digital dalam berkomunikasi dan berkolaborasi untuk memecahkan berbagai persoalan yang semakin kompleks, di sebuah dunia digital yang global, salah satunya app canva for education.

Langkah Jitu Pengajuan Canva for Education Disetujui. Abad 21 adalah era dimana semua sendi kehidupan terkoneksi satu sama lain, digitalisasi berbagai bidang menggeser manusia dari aktifitas offline menjadi online.   Demikian juga dalam dunia pendidikan era industri 4.0 dan Masyarakat 5.0 saat ini mempengaruhi kehidupan proses belajar dan mengajar.  Pengalaman Pandemi yang melanda dunia pada awal tahun 2020 telah menyadarkan kita semua, terutama para pendidik bahwa manusia semakin tergantung kepada komunikasi secara daring.  Sehingga dibutuhkan kecakapan literasi digital dalam berkomunikasi dan berkolaborasi untuk memecahkan berbagai persoalan yang semakin kompleks, di sebuah dunia digital yang global.
Langkah jitu pengajuan Canva For Education di setujui

Sebaiknya Anda Tahu!

Sebagaimana artikel saya sebelumnya tentang karakteristik peserta didik abad 21, disana saya mengutif karakteristik peserta didik yang disampaikan oleh  Dr Pujriyanto,M.Pd diantaranya :
  • Generasi z menyukai kebebasan dalam belajar (self directed learning) mulai dari menganalisis kebutuhan belajar, menentukan tujuan belajar, mengidentifikasi sumber belajar, memilih strategi belajar, dan mengevaluasi keberhasilan belajarnya sendiri.
  • Generasi z senang mempelajari hal-hal baru yang praktis akibatnya mudah beralih fokus dan konsentrasi belajarnya meskipun memiliki kecukupan waktu untuk mempelajarinya.
  • Generasi z merasa nyaman dan tenang dengan lingkungan yang terkoneksi jaringan internet karena memenuhi hasrat online untuk berselancar, berkreasi, berkolaborasi, dan membantu berbagi informasi sebagai bentuk partisipasi.
  • Generasi z lebih suka berkomunikasi dengan gambar images, ikon, dan simbol- simbol daripada teks. mereka  tidak betah berlama-lama mendengarkan celoteh guru, sehingga lebih tertarik bereksplorasi daripada mendengarkan ceramah dan penjelasan guru.
  • Generasi z memiliki rentang perhatian pendek (short attention span) atau bisa juga disebut mereka itu sulit untuk berkonsentrasi dalam jangka waktu lama.  menyukai aksesibilitas internet cepat misalnya smartphone dengan loading dibawah 7 detik. Rentang perhatian manusia semakin pendek ada di kisaran 8 detik (Glum, 2015).  
  • Berinteraksi secara kompleks dengan media seperti smartphone, televisi, laptop, desktop, dan iPod. 
  • Generasi z lebih suka membangun eksistensi virtual di media sosial daripada di lingkungan nyata dan cenderung memilih menggunakan aplikasi seperti Snapchat, Secret dan Whisper, twiter, dan lain sebagainya.

Langkah Jitu Pengajuan Canva for Education Disetujui

Seorang guru profesional tentunya bagaimanapun juga harus bisa beradaftasi dengan tuntutan jaman dan menyelaraskan diri dengan karakteristik peserta didik yang dihadapinya.

Salah satu aplikasi yang menurut saya banyak sekali manfaatnya bagi seorang guru diabad 21 ini dalam berinovasi membuat sumber dan bahan ajar serta menjadi media proses pembelajaran adalah Canva.

Namun harga Canva Pro sepertinya cukup berat untuk kantong saya, 

Langkah Jitu Mengajukan Canva for Education Disetujui. Abad 21 adalah era dimana semua sendi kehidupan terkoneksi satu sama lain, digitalisasi berbagai bidang menggeser manusia dari aktifitas offline menjadi online.

Dan sayangnya Canva free yang digunakan masih banyak pembatasan, dari fitur-fiturnya, selain templet yang terbatas, kita juga tidak bisa membuang background gambar, editing video, presentasi dan lain sebagainya.

Namun sobat GS tidak perlu khawatir,  para guru bisa menikmati Canva Pro secara gratis dengan Canva for Education, dan kita bisa menikmati full fasilitas premiun Canva pro.

Dengan Canva for education, para pendidik dapat memanfaatkan canva dalam  membuat dan menghadirkan proses pembelajaran yang menarik sesuai zamannya dan menjalankan aktivitas pembelajaran untuk siswa secara offline di kelas maupun secara online. 

Berikut ini fasilitas premium yang disediakan Canva for education secara gratis dengan fitur-fitur di Canva pro diantaranya ;
  • memilih templet dari ribuan template pendidikan siap pakai untuk mata pelajaran, nilai, atau topik apa pun.
  • membuat pelajaran dan aktivitas yang menarik menggunakan gambar, font, video, animasi, dan fitur pengeditan bebas hak cipta.
  • Jangkau dan berikan motivasi untuk siswa di mana pun mereka berada. Bagikan, tinjau, dan berikan masukan tentang tugas mereka secara real-time.
  • Berikan masukan yang menyenangkan dan berdampak dengan menambahkan komentar teks atau stiker visual.
  • Mudah diintegrasikan dengan semua alat ruang kelas Anda – Canvas, Schoology, D2L, Moodle, Blackboard, Google Classroom, dan Microsoft Teams.

Bagaimana caranya mengajukan Canva Pro gratis kita di setujui ?

Agar dapat Canva pro gratis ada dua cara menurut saya ; 1) sering-seringlah mengikuti pelatihan canva for education yang diselenggarakan Canva dan Komuitas guru Canva, 2) Silahkan dicermati dan ikuti pengalaman saya dalam mengajukan canva for education.

Berikut langkah jitu pengajuan canva for education langsung disetujui :

1. Jika belum memiliki akun canva, silahkan daftar akun Canva
2. Pertama kali anda login akan langsung disodorkan menu topup untuk menverifikasi apakah anda seorang guru (Teachers get verified), kalau tidak ada, klik saja menu dibilah sebelah kiri , kemudian buka aplikasi canva dan kllik education.

Langkah Jitu Mengajukan Canva for Education Disetujui. Abad 21 adalah era dimana semua sendi kehidupan terkoneksi satu sama lain, digitalisasi berbagai bidang menggeser manusia dari aktifitas offline menjadi online.
2. setelah di dasboard Canva klik menu Education kemudian pilih Teacher and schools

Langkah Jitu Mengajukan Canva for Education Disetujui. Abad 21 adalah era dimana semua sendi kehidupan terkoneksi satu sama lain, digitalisasi berbagai bidang menggeser manusia dari aktifitas offline menjadi online.
3.Klik Tombol Teacher Get Verified
Langkah Jitu Mengajukan Canva for Education Disetujui. Abad 21 adalah era dimana semua sendi kehidupan terkoneksi satu sama lain, digitalisasi berbagai bidang menggeser manusia dari aktifitas offline menjadi online.
4. Isi semua kolom data yang diminta, kemudian klik continue

Langkah Jitu Pengajuan Canva for Education Disetujui. Abad 21 adalah era dimana semua sendi kehidupan terkoneksi satu sama lain, digitalisasi berbagai bidang menggeser manusia dari aktifitas offline menjadi online.

5. Unggah bukti bahwa anda seorang guru, dari bukti inilah apakah pengajuan Canva for education anda disetujui atau tidak, jika situs satuan pendidikannya aktif dan data anda layak anda akan diterima, namun untuk cepat langsung disetujui tanpa lama silahkan upload (jika punya) Google Certified educator atau Microsoft Educator, namun jika tidak unggah sertifikat pendidik anda. kemudian klik continue

Langkah Jitu Mengajukan Canva for Education Disetujui. Abad 21 adalah era dimana semua sendi kehidupan terkoneksi satu sama lain, digitalisasi berbagai bidang menggeser manusia dari aktifitas offline menjadi online.
6. setelah itu Canva akan menverifikasi pengajuan anda, jika ditolak anda akan mendapatkan email berikut, 

Langkah Jitu Pengajuan Canva for Education Disetujui. Abad 21 adalah era dimana semua sendi kehidupan terkoneksi satu sama lain, digitalisasi berbagai bidang menggeser manusia dari aktifitas offline menjadi online.

Jika diterima anda akan mendapatkan email sambutan Canva for education 
Langkah Jitu Mengajukan Canva for Education Disetujui. Abad 21 adalah era dimana semua sendi kehidupan terkoneksi satu sama lain, digitalisasi berbagai bidang menggeser manusia dari aktifitas offline menjadi online.

Layak anda baca juga : membuat flyer GIF interaktif di Canva sebagai media promosi

Demikian langkah jitu pengajuan canva for education agar mudah disetujui,semoga bermanfaat.


ADH
ADH "Hebatnya seorang guru karena mendidik, dan rekreasi paling indah adalah mengajar" (KH Maimoen Zubair)

Posting Komentar untuk "Langkah Jitu Pengajuan Canva for Education Disetujui"

Guru Sumedang (GS) adalah praktisi Pendidikan yang berkomitmen untuk kemajuan dunia pendidikan. Artikel,Video dan atau Gambar di situs www.gurusumedang.com kadang bersumber dari media lainnya,GS akan berupaya menuliskan sumbernya, dan HAK CIPTA sepenuhnya dipegang media tersebut.